packing makanan
Foto: Freepik/rawpixel

2 Jenis Packing Makanan untuk Promosi Usaha dan Higienitas Produk

Packing menjadi salah satu hal penting dalam sebuah , karena selain untuk menjamin kebersihan dan higienitas makanan yang ada di dalamnya juga bisa dijadikan sebagai media promosi yang sangat efektif.

Saat ini, di pasaran khususnya industri kuliner, kemasan makanan menjadi hal yang tak terpisahkan untuk sarana promosi dan branding produk makanan yang ada di dalam kemasannya karena mampu mendongkrak penjualan.

Mengenal

Jika awalnya packing makanan hanya memanfaatkan biasa, kini kemasan produk makanan dibuat sedemikian rupa sehingga terlihat lebih dan modern dengan bentuk yang beragam agar menarik minat calon pembelinya.

Selain itu, bungkus makanan juga menjadi jaminan bagi konsumennya bahwa produk makanan yang ada di dalam kemasan tersebut aman untuk dikonsumsi karena terlindungi dari debu, udara hingga bahkan yang menjadi penyebab berbagai jenis .

Pengertian Packing Makanan

Secara umum kemasan makanan sendiri memiliki pengertian yakni sebuah kemasan khusus yang digunakan untuk membungkus produk makanan mulai dari makanan olahan, makanan siap saji hingga bahan makanan.

Baca Juga -   Cara Mudah Cek BSU tahap 2 yang Akan Cair Pekan Ini, Yuk Simak Penjelasan Lengkapnya!

Pembungkus makanan bisa juga dimaknai sebagai proses pengemasan produk kuliner agar terlihat lebih rapi, bersih dan praktis sekaligus untuk melindungi makanan yang ada di dalamnya.

Manfaat Packing Makanan

Seperti yang telah disebutkan, packing makanan secara khusus memiliki manfaat untuk melindungi makanan yang ada di dalamnya, namun belakangan kemasan makanan juga dibuat dan di desain semenarik mungkin sebagai sarana promosi sekaligus membangun citra produk di mata konsumen agar terlihat berbeda, kekinian dan tentu saja menjamin makanan yang ada di dalamnya tetap dalam keadaan bersih.

Bahkan dalam beberapa jenis produk makanan, kemasan makanan juga efektif untuk mendongkrak kuliner yang ada di dalam kemasannya, karena itulah bungkus makanan dibuat semenarik mungkin dengan desain yang mengikuti trend yang sesuai perkembangan zaman agar terlihat lebih kekinian.

Jenis-jenis Packing Makanan

Banyak jenis packing makanan yang bisa dijumpai di pasaran, khususnya ragam bentuk, jenis serta bahan untuk membuat packing makanan. Pada jenis bahan yang digunakan untuk membuat kemasan makanan pun terdiri dari berbagai jenis, yakni: bahan kertas, bahan plastik hingga bahan bungkus makanan yang terbuat dari kardus, berikut penjelasannya masing-masing:

Baca Juga -   Uang Cepat Habis? Inilah Cara Menabung Gaji 2 Juta Agar Keuangan Stabil

Packing Makanan dari Bahan Kertas

Kemasan makanan yang terbuat dari bahan kertas pun terdiri dari beberapa jenis seperti kertas karton, kertas minyak dan jenis kertas lainnya yang sesuai untuk kebutuhan dalam pengemasan makanan.

Bungkus makanan yang terbuat dari bahan kertas umumnya untuk mengemas makanan yang cenderung kering atau bisa juga untuk jenis makanan yang sedikit basah namun kemasan makanan pada bagian dalamnya diberikan lapisan plastik tambahan untuk mengantisipasi jika makanan tersebut akan merusak kemasan dari bungkus makanan.

Kemasan makanan berbahan kertas juga bisa dijadikan sebagai sarana promosi baik melalui proses sablon atau cukup dengan memasang stiker mulai dari merek produk serta informasi, manfaat maupun kandungan gizi yang ada di dalam produk tersebut.

Packing Makanan dari Bahan Plastik

Bungkus makanan dari bahan plastik menjadi kemasan yang paling banyak digunakan karena lebih kuat, praktis dan tahan terhadap berbagai jenis makanan termasuk jenis makanan yang basah sekalipun karena tidak akan merusak kemasan makanan.

Baca Juga -   Benarkah Red She Hulk Akan Jadi Villain Utama? Teori Series She Hulk!

Keunggulan lain dari kemasan makanan berbahan plastik adalah bisa menyesuaikan bentuk produk makanannya, selain itu bungkus makanan plastik juga bisa dijadikan sebagai sarana promosi yang paling efektif melalui proses penyablonan plastik atau pemasangan stiker biasa agar mampu meningkatkan penjualan produk makanannya.